• Company
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Disclaimer
Kamis, Januari 15, 2026
  • Login

       

Equatoronline.id

        

No Result
View All Result
  • Nasional
  • Berita Daerah
    • Pontianak
    • Sanggau
    • Ketapang
    • Kapuas Hulu
  • Goverment
  • Parliament
  • Hukum
  • Ekonomi
  • Sosial
  • Politik
  • Pendidikan
  • Kesehatan
  • Budaya
  • Pariwisata
  • Nasional
  • Berita Daerah
    • Pontianak
    • Sanggau
    • Ketapang
    • Kapuas Hulu
  • Goverment
  • Parliament
  • Hukum
  • Ekonomi
  • Sosial
  • Politik
  • Pendidikan
  • Kesehatan
  • Budaya
  • Pariwisata
No Result
View All Result
Equatoronline.id
No Result
View All Result
Home Berita Daerah

Ketua KPU Sanggau: Pemilu Jangan Sampai Timbulkan Polarisasi di Masyarakat

by EQUATOR
Jumat, 18 November 2022 16:34
in Berita Daerah, Politik, Sanggau
0
0
SHARES
0
VIEWS

 

Foto—Wakil Bupati Sanggau, Yohanes Ontot membuka sosialisasi yang digelar KPU Kabupaten Sanggau, Kamis (17/11/2022)---Kiram Akbar
Foto—Wakil Bupati Sanggau, Yohanes Ontot membuka sosialisasi yang digelar KPU Kabupaten Sanggau, Kamis (17/11/2022)—Kiram Akbar

EQUATOR, Sanggau. Ketua KPU Sanggau, Martinus Sumarto menegaskan, pelaksanaan pemungutan dan penghitungan suara digelar pada 14 Februari 2024. Hal itu berdasarkan Keputusan KPU Nomor 21 tahun 2022.

“Terkait dengan itu, serangkaian kegiatan terutama penyampaian informasi baik melalui media sosial dan tatap muka seperti ini akan selalu kami lakukan,” katanya ketika membuka sosialisasi tahapan dan jadwal penyelenggaraan Pemilu tahun 2024 dan pelaksanaan pembentukan badan adhoc penyelenggara Pemilu tahun 2024, Kamis (17/11/2022) di Hotel Meldy, Sanggau.

“Ini juga sebagai bagian dari upaya kami mempercepat penyampaian informasi mengenai tahapan Pemilu, dan sekaligus juga ini bagian upaya kami untuk selalu diberikan dukungan oleh seluruh masyarakat,” sambungnya.

Sumarto berharap dukungan dari pemerintah dan masyarakat agar dapat melaksanakan seluruh tahapan Pemilu 2024 sampai pada penetapan calon terpilih dengan sukses, aman, dan situasi Kamtibmas yang kondusif.

“Kalaupun ada riak-riak terkait dengan proses yang kami lakukan, tidak sampai menimbulkan polarisasi di tengah-tengah masyarakat,” sebutnya.

Karenanya ia berjanji, dukungan masyarakat Kabupaten Sanggau akan diimbangi dengan komitmen KPU Sanggau menyelenggarakan seluruh Pemilu dengan penuh integritas, taat asas dan prinsip-prinsip penyelenggaraan Pemilu.

“Sehingga hasil yang dicapai, apapun itu, siapapun yang terpilih bisa dipertanggungjawabkan dan diterima masyarakat Kabupaten Sanggau,” pungkasnya.

Wakil Bupati Sanggau, Yohanes Ontot mengapreseasi sosialisasi yang digelar KPU Sanggau. Terlebih hari H Pemilu 2024 masih sekitar setahun lagi.

“Tentu langkah KPU ini sangat bagus. Waktu cukup panjang. Walaupun menurut pernyataan Ketua tadi agak terlambat, tapi saya kira waktu yang setahun ini bisa dilakukan secara baik, sistematis. Bukan hanya pada tataran atas, tapi juga tataran bawah. Paling tidak ini secara berjenjang. Karena diundang beberapa kepala OPD terkait, yang paling pokok adalah para Camat. Karena Camat adalah sebagai pembina politik di tingkat kecamatan. Mereka punya peran yang amat sangat penting,” ungkap Yohanes Ontot.

Ia juga berharap masyarakat Kabupaten Sanggau dalam menghadapi Pemilu 2024 tahun akan hak dan kewajibannya. Ontot juga yakin personel KPU menjalankan tugasnya dengan baik.

“Saya katakan ini kan kerja rutinitas lima tahunan. Mereka (KPU) itu adalah orang-orang berpengalaman. Saya yakin penyelenggaraan Pemilu nanti berjalan baik, dengan melihat strategi dan tangan yang selalu berubah ini. Ini akan mereka lakukan,” pungkas Ontot. (KiA)

Next Post
Tim Sepakbola Kapuas Hulu

Imbang Melawan Sanggau, Sepakbola Kapuas Hulu Lolos Perdelapan Final

Beri dan Tulis Komentar Anda

Berita Terbaru

Selundupkan Sabu dalam Kemasan Kopi, Lansia di Pontianak Diciduk Tim Labubu

Dikritik Soal Kinerja, Anggota DPRD Dapil Ketapang-KKU Buka Suara

1 hari ago
Selundupkan Sabu dalam Kemasan Kopi, Lansia di Pontianak Diciduk Tim Labubu

‎Jalan Provinsi di Ketapang Rusak Parah, Kadis PU Pilih Bungkam

1 hari ago
Selundupkan Sabu dalam Kemasan Kopi, Lansia di Pontianak Diciduk Tim Labubu

Lahan Pemakaman di Pontianak Kian Terbatas, Wali Kota Apresiasi Warga yang Mewakafkan Tanah untuk Makam

1 hari ago
Selundupkan Sabu dalam Kemasan Kopi, Lansia di Pontianak Diciduk Tim Labubu

Peredaran Sabu Terbongkar di Delta Pawan, Dua Pria Berusia 55 dan 46 Tahun Diciduk Polisi

1 hari ago
Selundupkan Sabu dalam Kemasan Kopi, Lansia di Pontianak Diciduk Tim Labubu

Ruas Jalan Provinsi di Ketapang Rusak Parah, Masyarakat Ketapang Teriak Pemprov dan DPRD Kalbar ke Mana?

1 hari ago

Trending

  • Perkuat Transformasi Digital, Transaksi Digital Pegadaian Tumbuh Empat Kali Lipat Sepanjang 2025

    Perkuat Transformasi Digital, Transaksi Digital Pegadaian Tumbuh Empat Kali Lipat Sepanjang 2025

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Peredaran Sabu Terbongkar di Delta Pawan, Dua Pria Berusia 55 dan 46 Tahun Diciduk Polisi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • La Bondo Sempat Mau Bunuh Diri di Markas Polda Kalbar

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Sekda Ketapang Pimpin Pelantikan 15 Pejabat Administrator dan Pengawas

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kota Pontianak Capai Angka 99,36 persen Pemanfaatan Aplikasi E-Kinerja BKN 202

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Company
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Disclaimer

© 2022 Equator Online - Media Kalimantan Barat

No Result
View All Result
  • Nasional
  • Berita Daerah
    • Pontianak
    • Sanggau
    • Ketapang
    • Kapuas Hulu
  • Goverment
  • Parliament
  • Hukum
  • Ekonomi
  • Sosial
  • Politik
  • Pendidikan
  • Kesehatan
  • Budaya
  • Pariwisata

© 2022 Equator Online - Media Kalimantan Barat

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Go to mobile version